Dewasa ini sudah menjelma sebagai sebuah ilmu yang banyak digandrungi oleh berbagai kalangan, utamanya para anak muda. Sebenarnya, mempelajari digital fotografi merupakan sesuatu yang kompleks, dari saking kompleknya, sampai-sampai banyak orang yang merasa kebingungan untuk melakukannya. Kebanyakan dari para fotografer pemula bingung akan mulai belajar dari mana. Dan berikut ini adalah beberapa langkah praktis nan mudah belajar fotografi.
Langkah pertama adalah keyakinan kita untuk menentukan kamera yang akan digunakan. Berdasarkan ukuran sensornya, kamera terbagi menjadi dua macam, diantaranya kamera saku dan kamera DSLR. Karena anda masih akan belajar, kamera saku saja sudah cukup memfasilitasi dan jangan pernah takut proses pembelajaran anda akan terganggu karena kamera yang anda gunakan adalah kamera murah. Kendati harganya tidak begitu mahal, namun kamera saku memiliki beberapa kelebihan khusus untuk belajar fotografi.
Langkah berikutnya yakni mempelajari eksposur cahaya yang merupakan inti dari fotografi itu sendiri.anda harus tahu tentang total cahaya yang masuk ke dalam sensor peka cahaya hingga hasil jepretan anda nantinya memuaskan. Peran seorang fotografer ialah dapat mengendalikan jumlah masuknya cahaya lewat seberapa besar pembukaan lensa, ISO, serta kecepatan rana. Ketiga elemen tersebut biasa disebut segitiga emas fotografi yang menjadi ilmu pengetahuan wajib bagi setiap orang yang ingin belajar fotografi.
Selanjutnya, langkah yang harus kita tempuh yakni menguasai kamera yang kita pegang. Sangat penting bagi anda mempelajari terlebih dahulu mode-mode dan fitur lain yang ada pada kamera sebelum belajar fotografi untuk membuat anda lebih lihai mengoperasikannya. Selain itu, kita disarankan untuk banyak membaca dan banyak bertanya tentang bagaimana mengatur kedalaman fokus, bagaimana cara mengambil gambar dengan tajam sehingga terlihat tidak kabur, dan kita juga dituntut untuk mengetahui komposisi foto yang baik dan angle untuk mengambil foto agar karakter serta intensitas cahaya yang didapatkan seimbang.
Satu lagi ilmu tambahan bagi semua orang yang akan belajar fotografi bahwa seorang fotografer sejati tidak asal mengambil gambar atau menjepret objek saja, namun mereka selalu berupaya untuk menyampaikan sebuah pesan dari foto yang mereka hasilkan. Maka dari itu, selain bagus dan menarik, sebuah foto juga harus memiliki makna.
Oleh :
AS SABILLA HAQQI MANTOVANI
7
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
About
Popular Posts
-
“Ketika seseorang berusaha menjauhi hidupmu, biarkanlah. Kepergian dia hanya membuka pintu bagi seseorang yang lebih baik tuk masuk.” ...
-
Karya Seni Rupa Kontemporer Selain berdasarkan medianya, kesenian juga dapat digolongkan berdasarkan sifatnya, yakni dengan sen...
-
Gambar kata kata yang bikin tersenyum Membaca kata kata lucu di gambar kata kata lucu merupakan hal yang menghibur diri ...
-
pembalakan liar pembalakan liar adalah kegiatan penebangan, pengangkutan, dan penjualan kayu yang tidak sah atau tidak memi...
-
Aku tidak pernah meminta untuk diperlakukan istimewa sejak aku kecil. Aku juga tidak pernah meminta untuk dilahirkan di keluarga terpandang...
-
KOMPONEN-KOMPONEN PETA Komponen-Komponen Peta – Peta yang baik biasanya dilengkapi dengan berbagai komponen peta agar peta mudah dibac...
-
Bahan Membuat Kue Nastar Keju Selai Nanas : 450 gram tepung terigu 6 butir telur ( pisahkan kuning dan putih telurnya ) 75 gram keju parm...
-
Microsoft word Microsoft word adalah program pengolah kata yang paling sering digunakan.m.word merupakan bgian dari paket microsoft off...
-
Berikut 8 penyebab siswa malas belajar agar seorang siswa tahu bahwa itu tidak baik : 1. Terlalu mengandalkan teman Seorang sisw...
-
tsunami occurs when major fault under the ocean floor suddenly slips. the displaced rock pushes water above it like a giant paddle,producing...
Mengenai Saya
Blogroll
Archive
-
▼
2013
(70)
-
▼
Oktober
(22)
- Borobudur
- RESEP ASINAN CAKUE BUAH
- Anugerah Cinta (Kahlil Gibran)
- Belajar Fotografi
- Asal usul Kota Kudus
- Cara Membuat Kue Nastar Keju Selai Nanas
- Sejarah Ditemukannya Sepeda Motor...
- CERITA TENTANG SEORANG AYAH
- PERAYAAN HUBUNGAN MANUSIA
- LANGIT
- CERITA CATATAN AKHIR SEKOLAH
- CERITA HUMOR
- RAMALAN BINTANG HARI INI
- CERITA PERSAHABATAN YANG HANCUR KARNA CINTA
- CERITA PENDEK
- PANTUN GALAU
- KRAKATAU
- CANDI MENDUT
- Avenged Sevenfold - Dear God A Lonely Road Crossed...
- PLANET VENUSVenus atau Bintang Kejora adalah plane...
- cerita lucu
- resep makanan KFC
-
▼
Oktober
(22)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar